News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

AIPDA EDI SUSILO himbau warga tentang Prokes di Seputaran Pasar Karang Mulya

AIPDA EDI SUSILO himbau warga tentang Prokes di Seputaran Pasar Karang Mulya


BeritaTerkini – Polres Kobar –
Polsek Pangkalan Banteng AIPDA EDI SUSILO bersama Anggota melakukan sambang dan himbauan kepatuhan terhadap protokol kesehatan guna memutus rantai penyebaran Covid - 19 kepada masyarakat di Sekitar lingkungan Pasar Karang Mulya Kec. Pangkalan Banteng Kab. Kobar, Rabu (01/06/2022).

Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Bayu Wicaksono., S.H., S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Pangkalan Banteng IPTU PAISAL FIRMAN GANI, S.T.K., S.I.K. menghimbau dan mengajak masyarakat untuk bersama untuk selalu menerapkan protkes yaitu 3 M memakai masker, mencuci tangan pakai sabun,  menjaga jarak jangan menambah klaster baru covid - 19. serta mengajak masyarakat yang belum vaksin Dosis 1, Dosis 2 dan Dosis 3 ( Boshter ) untuk bisa segera melakukan Vaksin.

“Personel Polsek Pangkalan Banteng tidak bosan-bosanya memberikan himbauan dan selalu mengingatkan masyarakat agar selalu mematuhi prokes ” Ujarnya Faisal
H.Deden S

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.

Posting Komentar